Adapun banyak penyebab sakit gigi , beberapa faktor nya adalah kerusakan pada gigi (gigi berlubang, tinggal sisa akar). kerusakan gigi ini merupakan penyebab sakit gigi yang paling utama, baik pada anak-anak maupun orang dewasa.
gigi berlubang bisa terjadi karena bakteri yang hidup di mulut berkembang biak dan mengolah zat gula dan zat tepung dalam sisa makanan. bakteri ini membentuk plak lengket yang menempel di permukaan gigi.
hasil olahan bakteri merupakan zat asam yang dapat merusak struktur keras gigi, yaitu lapisan putih di bagian luar gigi (enamel) hingga akhirnya gigi menjadi berlubang. abrasi gigi akibat menyikat terlalu kuat. fraktur gigi (patah) gusi bengkak gusi terinfeksi gerakan berulang, seperti mengunyah permen karet secara berlebihan.
Dan disini biasa nya obat sakit gigi yang alami adalah menggunakan air garam, selain itu kamu juga bisa mencobanya dengan mengunjungi situs toko herbal diherbal yang mungkin bisa menjadi alternatif untuk mengobat berbagai penyakit tapi jika mau coba obat alami bisa menggunakan kira-kira setengah gelas dengan dua sendok makan garam lalu kumur-kumur menggunakan air hangat kuku.
Obat lainnya adalah dengan cara memasukan potongan bawang putih pada lubang gigi anda, jika sakit gigi dikarenakan gigi berlubang . lalu setelah itu kumur-kumur menggunakan air hangat.
Nah itu lah obat sakit gigi yang saya rekomendasikan kepada anda semua .selamat mencoba.